Penyerahan hasil penggalangan dana untuk korban Gempa Cianjur Oleh SEMMI Cabang Yogyakarta di Asrama Kujang Jawa Barat. Dan diserahkan secara langsung oleh Sanji Hasan Ketua umum SEMMI Cabang Yogyakarta dan beberapa perwakilan anggota SEMMI dan diterima secara langsung oleh @pancaniti_yk
Kami keluarga besar SEMMI turut berduka cita yang sangat mendalam, semoga bantuan yang diberikan dapat bermanfaat. Amin
“Duka mereka adalah duka kita bersama”
sumber: instagram.com/semmi_diy